Polisi Bubarkan Orgen Tunggal di Kampung Kapitan 7 Ulu | Mattanews.co
1 of 6
https://mattanews.co/polisi-bubarkan-orgen-tunggal-di-kampung-kapita...
Homepage » BERITA TERKINI »
Polisi Bubarkan Orgen Tunggal di Kampung Kapitan 7 Ulu
Senin, Desember 12 2022 20:08 WIB
Penulis: Selfy
Editor: Selfy
MATTANEWS.CO, PALEMBANG – Banyaknya keluhan warga tentang DJ masuk
kampung, Jajaran Polsek Seberang Ulu I Palembang, bubarkan acara Orgen
Tunggal (OT) ‘Golden Star’ ketika pentas di Kampung Kapitan Kelurahan 7 Ulu,
Kecamatan Seberang Ulu I Palembang, Sumsel, Senin (12/12/2022).
“Benar, acara orgen tunggal dilokasi tersebut kita bubarkan. Sebab, pentas mereka
tidak ada ijin. Selain itu, banyaknya pengaduan dari masyarakat setempat,” terang
Kapolrestabes Palembang, Kombes Pol Mokhammad Ngajib, saat dikonfirmasi
wartawan online media ini.
11/10/23 13.30